Kunjungan Kaji Banding dari Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman dan Lingkungan Hidup, Pemkab Solok Selatan, Provinsi Sumatera Barat
Jumat, 20/12/2019, Kepala Dinas Lingkungan Hidup dan Pertanahan Kabupaten Klungkung, A.A. Ngurah Kirana, menerima kunjungan Kaji Banding dari Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman dan Lingkungan Hidup, Pemerintah Kabupaten Solok Selatan, Provinsi…
Pertemuan Dengan Perusahaan dan Produsen/Distributor Makanan-Minuman
Selasa, 17/12/2019 Dalam upaya penanganan sampah khususnya sampah plastik tidak bisa dilakukan oleh pemerintah sendiri, diperlukan kerjasama dan dukungan dari semua pihak. Pemkab Klungkung melalui Dinas Lingkungan Hidup dan Pertanahan…
Diskusi Panel Sekolah Adiwiyata
Jumat, (6/12/2109) Dalam rangka mewujudkan sekolah adiwiyata dan pengelolaan sampah berbasis sumber, pada hari Jumat tanggal 6 Desember 2019 dilaksanakan diskusi panel dengan tema “Pandangan Terhadap Sekolah Adiwiyata”. Peserta kegiatan…
Kunjungan Dewan Pertimbangan Proper Kementerian LHK
Senin (2/12/2019) Dewan Pertimbangan Proper Kementerian LHK yang dipimpin Bapak Djismun Kasrie melakukan kunjungan ke SD Negeri 1 Gunaksa. Rombongan diterima oleh Bupati Klungkung I Nyoman Suwirta. Turut hadir juga…
Bali Resik Sampah Plastik di Pantai Lepang
Minggu, 24/11/2019 “Gerakan Semesta Berencana Bali Resik Sampah Plastik” Pada kegiatan Bali Resik ini dilakukan di Pantai Lepang, Pantai Sidayu, Pesisir By Pass Ida Bagus Mantra, Br. Gerombong Desa Sulang,…
Sosialisasi Pengelolaan Sampah Rumah Tangga dan Sampah Sejenis Sampah Rumah Tangga di Kampung Gelgel
Jumat, (15/11/2019) Tim Dinas Lingkungan Hidup dan Pertanahan Kabupaten Klungkung bersama Pj. Perbekel Desa Kampung Kusamba Bpk. Edy Sarwono memberikan sosialisasi pengelolaan sampah rumah tangga dan sampah sejenis sampah rumah…